Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. CIMB Niaga Finance Terupdate
Lowongan Kerja PT. CIMB Niaga Finance - PT. CIMB Niaga Auto Finance atau biasa disingkat CNAF didirikan pada
10 Desember 1981 dengan nama PT Saseka Gelora Leasing. Pada Agustus
1993, Perusahaan kemudian berganti nama menjadi PT Saseka Gelora Finance
dengan fokus bisnis adalah sewa guna usaha. Pada tahun 1996, PT Bank
CIMB Niaga Tbk (dahulu PT Bank Niaga Tbk) menjadi pemegang saham
mayoritas Perusahaan dengan 79.65% kepemilikan saham dan pada tahun 2007
PT Bank CIMB Niaga Tbk (“CIMB Niaga”) kembali menambah porsi
kepemilikannya menjadi 95,91%.
Pada
Oktober 2009, seiring dengan rencana PT Bank CIMB Niaga Tbk untuk lebih
serius menggarap bisnis bisnis pembiayaan, Perusahaan melakukan
transformasi dengan melakukan perubahan pada fokus bisnis dari sewa guna
usaha menjadi pembiayaan konsumen, khususnya kendaraan bermotor. Pada
Agustus 2010, Perusahaan berganti nama menjadi PT CIMB Niaga Auto
Finance. Perubahan nama ini juga disertai dengan perubahan logo
Perusahaan.
Pada
tengah tahun 2015, CIMB Niaga selaku pemegang saham mayoritas dari CNAF
dan PT Kencana Internusa Artha Finance (“KITAF”) telah memutuskan untuk
melakukan penggabungan kedua bisnis kendaraan bermotor dengan segmen
usaha yang sama tersebut, dimana CNAF bertindak sebagai perusahaan
penerima penggabungan.
Rencana
tersebut mendapat persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 19
November 2015, kemudian disusul oleh persetujuan pemegang saham lewat
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa pada 23 Desember 2015 dan
dari Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia pada 23 Desember 2015.
Penggabungan antara CNAF dan KITAF berlaku efektif per 1 Januari 2016.
Melalui
program rekrutmen ini, PT. CIMB Niaga Finance kembali membuka lowongan
kerja terbaru pada bulan September tahun 2020, untuk mencari calon karyawan
yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Dengan
diadakannya lowongan ini tentunya perusahaan akan mencari kandidat
terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi yang akan
ditempatkan.
Lowongan Kerja PT. CIMB Niaga Finance Terbaru 2020
BRANCH MANAGER DEVELOPMENT PROGRAM (BMDP)
Persyaratan
- Male/Female
- Minimum Bachelor’s degree (minimum GPA 3.25) or Master’s Degree (minimum GPA 3.30) in any field from reputable University
- Maximum age 27
- Good leadership and organizational experience
- Fresh graduate are welcome
- Maximum 2 years working experience
- Excellent problem solving and analytical skills
- Good presentation and negotiation
- Willing to be located throughout Indonesia is a must
Cara Pendaftaran
Nih gaes, bagi yang tertarik bekerja untuk bekerja di PT. CIMB Niaga Finance tentunya kalian harus persyaratan dan menyiapkan berkas lamaran kerja yang dibutuhkan dan disusun secara rapi. Untuk pendaftaran Lowongan PT. CIMB Niaga Finance dapat dilakukan dengan mekanisme sebagai berikut.
Kirimkan lamaran lengkap anda melalui link dibawah ini :
DAFTAR
Pendaftaran Paling Lambat 9 September 2020
Pendaftaran Paling Lambat 9 September 2020
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. CIMB Niaga Finance Terupdate"