Lowongan Kerja PT. Lionel Jaya Logistik Terupdate
Lowongan Kerja PT. Lionel Jaya Logistik - Lionel Express berdiri tahun 2015, kami adalah perusahaan jasa pengurusan transportasi cargo yang melayani pengiriman ke seluruh kota yang ada di Indonesia yang didukung oleh system teknologi informasi modern yang terintegrasi secara online serta tenaga kerja yang berpengalaman di bidangnya.
Produk dan Layanan Lionel Express dikemas dalam satu konsep yang dapat memberikan kemudahan dalam memperoleh informasi serta memberikan solusi dalam hal pengiriman kargo dan paket dengan lebih profesional, efektif dan kompetitif di era digitalisasi saat ini sehingga dapat meningkatkan bisnis para pengguna jasa kami.
Melalui program rekrutmen ini, PT. Lionel Jaya Logistik kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Maret tahun 2020, untuk mencari calon karyawan yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Dengan diadakannya lowongan ini tentunya perusahaan akan mencari kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi anda para calon karyawan yang tertarik untuk mengembangkan karir anda bersama PT. Lionel Jaya Logistik dengan kualifikasi sebagai berikut.
Lowongan Kerja PT. Lionel Jaya Logistik Terbaru 2020
ACCOUNTING STAFF
Persyaratan- Wanita, single, usia 23-30 tahun
- Pendidikan minimal D3 Akuntansi
- Mampu mengoperasikan komputer Ms.Office, internet, dan email
- Memahami perpajakan
- Berpengalaman minimal 1 tahun dibidang yang sama (wajib)
- Jujur, tegas, disiplin, teliti, rapi, cekatan, dan komunikatif
- Domisili kota Tangerang atau Jakarta Barat lebih diutamakan
- Terbiasa bekerja individu & tim
- Siap bekerja dibawah tekanan
- Siap bekerja secepatnya
Cara Pendaftaran
Nih gaes, bagi yang tertarik bekerja untuk bekerja di PT. Lionel Jaya Logistik tentunya kalian harus persyaratan dan menyiapkan berkas lamaran kerja yang dibutuhkan dan disusun secara rapi. Untuk pendaftaran Lowongan PT. Lionel Jaya Logistik dapat dilakukan dengan mekanisme sebagai berikut.
Kirimkan lamaran lengkap anda melalui Email dibawah ini :
hrd@lionelexpress.com
Subject : CV_Acoounting_Staff
Kirimkan lamaran lengkap anda melalui Email dibawah ini :
hrd@lionelexpress.com
Subject : CV_Acoounting_Staff
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT. Lionel Jaya Logistik Terupdate"